Check nearby libraries
Buy this book
Buku ini meliputi semua topik dasar mengenai mekanika bahan, yang disajikan pada level yang cocok untuk mahasiswa teknik tingkat dua dan tiga. Topik-topik utama adalah analisis dan desain elemen struktural yang mengalami tarik, tekan, torsi, dan lentur, termasuk konsep-konsep dasar seperti tegangan, regangan, perilaku elastis, perilaku inelastis, dan energi regangan. Topik-topik lain yang menarik adalah transformasi tegangan dan regangan, pembebanan gabungan, konsentrasi tegangan, defleksi balok, dan stabilitas kolom. Topik-topik yang lebih khusus adalah efek termal, pembebanan dinamis, elemen nonprismatis, balok dua bahan, pusat geser, bejana tekan, dan balok statis tak tentu. Untuk kelengkapan dan rujukan ke1ja, topik-topik dasar seperti gaya geser, momen lentur, pusat berat, dan momen inersia juga disajikan di dalam buku ini.
Edisi Keempat dari Mekanika Bahan ini telah ditulis ulang secara hali-hati dengan diskusi yang diperluas, tokoh-tokoh baru, contoh-contoh dan soal-soal baru, serta banyak perubahan dalan1 pengaturannya agar buku ini lebih berguna di dalam ruangan kelas. Semua perubahan dalam pengaturan dan penyajian ini diajukan oleh para dosen dan mahasiswa yang telah mengenal baik Edisi Ketiga.
Check nearby libraries
Buy this book
Subjects
Mekanika BahanShowing 1 featured edition. View all 1 editions?
Edition | Availability |
---|---|
1 |
aaaa
Libraries near you:
WorldCat
|
Book Details
Edition Notes
Classifications
Contributors
ID Numbers
Community Reviews (0)
Feedback?July 22, 2022 | Edited by Data Standar | Edited without comment. |
July 22, 2022 | Created by Data Standar | Added new book. |